Terwujudnya Program Studi Agroteknologi yang Berkualitas Melalui Integrasi Ilmu Agama Islam Dengan Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan, seni di Bidang Agroteknologi di Tingkat Provinsi Jawa Barat Pada Tahun 2030
Tujuan penyelenggaraan pendidikan sarjana Program Studi Agroteknologi sesuai dengan misi yang ingin dicapai yaitu:
- Dihasilkannya lulusan yang dapat menjadi seorang entrepreneur bidang Agroteknologi yang dapat memajukan kehidupan ummat dan memiliki pemahaman ajaran Islam yang benar dalam aqidah, syari’ah, dan akhlak”.
- Dihasilkannya lulusan yang dapat menjadi pakar di bidang pertanian dan dapat bersaing dengan lulusan lain di bidang yang sama.”
- Dihasilkannya buah pemikiran berupa teknologi dan jasa dalam bidang pertanian yang dapat bermanfaat bagi ummat serta meningkatkan peradaban dan kemajuan bangsa.”
- Menjadikan Program Studi Agroteknologi sebagai Program Studi yang memapu menghadapi perubahan, didukung oleh sumberdaya manusia yang berkualitas”
- Terjalinnya kerja sama dengan institusi nasional dan internasional untuk melaksanakan tri darma perguruan tinggi.
- Tersedianya sarana dan prasarana berkualitas, terkalibrasi, dan lengkap yang mendukung proses pengelolaan pendidikan bertaraf nasional.”
- Tersedianya tenaga pendidik berkualitas dalam bidangnya dan berakhlakul karimah yang mampu menyelenggarakan proses belajar mengajar berstandar nasional.”
- Tersedianya tenaga kependidikan yang berkualitas, tanggap teknologi informasi, serta berakhlakul karimah yang mampu melaksanakan proses administrasi berstandar teknologi.”